Bunga Rampai PERTAHANAN NEGARA Catatan 7 Prajurit Akademisi

Ir, Suhirwan and Dr, Yusuf and Prihantoro, Kasih and Aritonang, Sovian and Pramono, Budi and Toruan, TSL (2021) Bunga Rampai PERTAHANAN NEGARA Catatan 7 Prajurit Akademisi. CV AKSARA GLOBAL AKADEMIA. ISBN 978-623-6387-13-9

[img] Text
PERTAHANAN NEGARA (Catatan 7 Prajurit Akademisi).pdf

Download (1MB)

Abstract

Buku ini dipersembahkan untuk RI dalam HUT RI ke 76, Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh. Buku ini membahas mengenai Pertahanan Negara dari berbagai sisi diantaranya wilayah laut, udara dan darat. Hal ini dimaksudkan sebagai antisipasi dari ancaman wilayah, radikalisme, obat-obat terlarang yang potensinya sangat tinggi. Beberapa ancaman yang mengintai pertahanan negara Indonesia diantaranya berupa kejahatan lintas negara yang terorganisir (Transnational Oraganised Crime) terorisme, trafficking, kejahatan dunia maya, perang siber, dan lain sebagainya. Disamping itu buku ini menyinggung pentingnya peningkatan pendidikan dalam melahirkan sumber daya manusia seperti perwira tinggi TNI yang dibutuhkan dalam tegaknya NKRI. Strategi pertahanan negara menjadi hal yang krusial sehingga perlu konsentrasi maupun pengembangan-pengembangan yang dilakukan guna menjaga pertahanan negara secara optimal. Pada Bab 1, membahas mengenai, Dukungan KRI dalam Pertahanan Negara. Bab 2, membahas mengenai Lingkungan Strategis Pertahanan Negara, Bab 3, membahas mengenai Mengenai Mengenal Pertahanan Negara dalam Lingkungan Global, Bab 4, membahas mengenai Prodi Teknik Elektro Militer Universitas Pertahanan RI dalam Mendukung Pertahanan Negara, Bab 5, membahas mengenai Forum Maritim dalam Penanggulangan Ancaman Negara, Bab 6, membahas mengenai Pemberdayaan Wilayah Pertahanan dalam Meningkatkan Bela Negara, Bab 7, membahas mengenai Program TMMD dalam Mendukung Pertahanan Negara, Bab 8, membahas mengenai Diplomasi Pertahanan dan Eksistensi Negara, Bab 9, membahas mengenai Dampak Industri 4.0 di Indonesia, dan pada Bab 10, membahas mengenai Resolusi Konflik Keagamaan di Indonesia.

Item Type: Book
Subjects: U Military Science > U Military Science (General)
Depositing User: Admin Administrator Uninus
Date Deposited: 13 Nov 2023 05:12
Last Modified: 13 Nov 2023 05:12
URI: http://repository.uninus.ac.id/id/eprint/239

Actions (login required)

View Item View Item